Kim Soo Hyun Bikin Histeris Para Penggemar, Datang Lagi Setelah Kunjungi Jakarta pada 10 Tahun Lalu

  • Bagikan
X

WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA - Kim Soo Hyun kembali menemui penggemarnya di Indonesia.

Aktor ternama Korea Selatan tersebut terakhir mengunjungi Indonesia pada 10 tahun silam.

Pemain drama Korea It's Okay to Not Be Okay itu menggelar fan meeting di Indonesia Convention Exhibition (ICE), BSD City, Tangerang, Banten, Minggu (14/5/2023).

Baca juga: Permen Kopiko Berikan Dukungan pada 15 Judul Drama Korea Populer, Salah Satunya adalah Little Women

Kehadiran Kim Soo Hyun membuat para penggemarnya histeris.

Pria kelahiran Seoul tersebut masih ingat saat terakhir datang ke Jakarta pada satu dekade lalu.

"Saya kesini hampir sepuluh tahun lalu dan baru sekarang kembali lagi," kata Kim Soo Hyun.

Sumber: wartakota.tribunnews.com

Artikel Asli

Penting:

Apabila terdapat kesalahan informasi dalam berita ini, silahkan kirim koreksi/laporan Anda ke alamat email kami di [email protected].
  • Bagikan